Tidak ada kata karyawan dalam rumah kami, kami sama_sama bekerja mencari nafkah untuk keluarga, Tanpa mereka kami bukan apa_apa, dan tanpa mereka kami tak bisa apa_apa, Selamat berlembur team PATROLI MENUJU 800 cake lapis coklat pandan (ini resep mrrc nya sif oi) saya ubah warna saja
Bahan Bahan 1
- 350 gram gula pasir
- 12 butir kuning telur
- 8 butir putih telur
- SP secukupnya
Bahan Bahan 2
- 160 gram tepung trigu
- 40 gram tepung maizena
- 1 sendok teh cepuk vanili
- Garam secukupnya
- Ayak terlebih dahulu
Bahan Bahan 3
- 200 ml minyak sayur
- Pasta pandan
- Pasta coklat
Cara Membuat Cake Lapis Coklat Pandan
- Mixer bahan 1 hingga kental berjejak, lalu masukkan bahan 2 sedikit demi sedikit setelah tercampur rata segera matikan mixer kemudian masukkan minyak sayur aduk hingga rata menggunakam spatula.
- Setelah itu bagi adonan menjadi 2 bagian dan beri pasta pandan dan satunya pasta coklat.
- Masukkan adonan coklat ke dalam loyang ukuran 30x30 cm kukus selama 10 menit, kemudian masukkan adonan yang pandan diatas kukus selama 30 menit.
Selamat mencoba
Sumber : www.kompinikmat.blogspot.com